Rabu, 05 September 2012

Cara membuat fan laptop dengan bahan sederhana:
bahan-bahan yang perlu disediakan:
1)papan berbentuk persegi panjang dengan ukuran 20x30 cm
2)dua buah fan laptop bekas
3)lem perekat
4)kabel USB
5)tutup botol air mineral
6)kertas kado atau pilok untuk pewarna
7)solatip hitam
langkah-langkah membuat fan laptop:
pertama-tama siapkan papan berbentuk persegi panjang dengan ukuran 20x30cm,lalu buat lubang berdasarkan ukuran fan laptop tersebut.Kemudian rekat kan fan laptop tersebut dengan lem perekat kepada lubang tersebut,kemudian potong ujung kabel USB.setelah kabel USB di potong kemudian sambungkan kabel tersebut dengan kabel fan yang telah di potong.Kabel tersebut harus di sambung kan dengan warna selaras,setelah selesai tutup dengan menggunakan solatip hitam.ter akhir beri sedikit polesan warna atau kertas kado agar fan laptop tersebut terlihat cantik.
SELAMAT MENCOBA NYA DI RUMAH

1 komentar: